Yang dimaksud swap league ini yaitu mengubah default liga, misal dalam t99 patch v.5.0 ini default liga untuk asia adalah Liga Jepang (J1 League) dan kamu ingin main liga Indonesia tetapi liganya tidak ada yang ada hanya tim-tim dari Indonesia berada di other asia, jadi jika ingin main master league menggunakan tim dari liga Indonesia maka harus menggantinya default liganya terlebih dahulu
Cara merubah default liga :
- Generate CPK dibawah t99_v51_liveupd.cpk
- Masuk game PES 2017, lalu masuk menu EDIT
- Pilih menu Competition Structure
- Pilih menu Reset , lalu tekan Reset dan pilih Yes
Video Tutorial :
Download :
1. Swap Liga Indonesia
- Mengubah default liga asia menjadi Liga Indonesia (Shopee Liga 1)
- Link : Download , Alternatif
- Mengubah Liga Belanda (eredivisie) menjadi Liga Rusia (Russian Premier League)
- Link : Download , Alternatif
3. Swap Liga China
- Mengubah default liga asia menjadi Liga China (Chinese Super League)
- Link : Download , Alternatif
4. Swap Liga Thailand
- Mengubah default liga asia menjadi Liga Thailand (Toyota Thai League)
- Link : Download , Alternatif
Catatan :
- Master League atau kompetisi lain wajib mulai baru jika menggunakan fitur swap league ini
Posting Komentar